fbpx

Tips mengatasi siklus gajian agar keuanganmu sehat!

Hai Okelovers!

Awal bulan kalian biasanya gajian, makan enak, beli barang baru, bayar tagihan, bayar ini bayar itu banyak sekali, tapi kalian sadar gak sih, kalo tiap bulan, khususnya bagi  kalian yang udah bekerja dan punya penghasilan sering mengalami siklus ini : Gaji cair ,  berasa orang kaya , belanja ini itu , pertengahan bulan, ngirit , hingga akhirnya nunggu gajian bulan depan terbirit-birit.

 

Ada 4 tips untuk Okelovers dalam mengatasi dan meminimalisir siklus gajian seperti diatas agar keuangan Okelovers sehat :

1. Kelola anggaran dengan tepat dan efisien

2.Cukupkan keinginan dengan kemampuan Keuangan

3. Manfaatkan penghasilan dengan Baik

 

(Nomer 4 ini gak kalah penting Okelovers!)

4.Cari promo dan diskon agar lebih hemat

 

Kebetulan banget !, Okejek punya Promo dan Diskon buat kamu yang bisa bikin kalian HEMAT Plus UNTUNG! Agar  #HematSetiapHari

GRATIS ONGKIR Okefood dan Cashback Tiap Transaksi! 

Cek lengkapnya di :

https://okejek.id/juni-double-untung/

Diskon Rp.100k!!

Pilih menu buka dan sahur di okefood pasti dapat diskon hingga 100rb. Catat Ketentuan & Persyaratannya ya : – Promo berlaku di seluruh kota –

Gratis Ongkir Okefood

Gratis.. Yang enak-enak, yang pasti asik ada di OkeFood! Pesan makanan dan minuman kesukaaanmu di OkeFood, Gratis ongkir! Tanpa minimum Belanja S&K : – Khusus

Okejek Kreasi Indonesia

Top